Survei Tim Pengadaan Tanah Kas Desa Gading
HENY JULIANA SARI 19 Maret 2019 14:09:06 WIB
GADING-Senin, 18 Maret 2018 tim Pengadaan Tanah Kas Desa gading sebagai imbas dari pelepasan Tanah Kas Desa Gading untuk jalan Nguwot-Gading mulai memasuki tahap baru. Segenap tim pengadaan tanah kas desa yang telah ditunjuk oleh Ibu Bupati Kabupaten Gunungkidul, Ibu Badingah mulai turun ke lapangan untuk melihat langsung lokasi-lokasi Tanah Kas yang telah diajukan oleh masyarakat.
Cek lokasi ini dilakukan selama tiga hari sejak Senin-Rabu yang diharapkan tim pengadaan tanah dapat menilai tentang kelayakan calon tanah pengganti. Dengan begitu akan didapatkan tanah pengganti dengan kualitas dan kualifikasi sesuai dengan kebutuhan Desa.
Hal ini dilakukan sebelum appressel turun langsung dalam peniaian harga calon tanah pengganti tersebut.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYERAHAN LAPTOP UNTUK KB HARAPAN BANGSA DAN SPS HARAPAN BANGSA
- KUNJUNGAN ANGGOTA TNI TERKAIT RENCANA PEMBANGUNAN SPPG DI KALURAHAN GADING
- PENINGKATAN IMAN DAN TAQWA INTERN INSTANSI KALURAHAN GADING
- KOORDINASI BERSAMA BUMKAL
- PEMBENTUKAN KARANG TARUNA KALURAHAN GADING
- KOORDINASI DAN KLARIFIKASI KEPEMILIKAN ASET KIOS
- KOORDINASI DIGITALISASI KALURAHAN